Singapore adalah sebuah negara pulau dilepas ujung
selatan Semenanjung Malaya dengan banyak
icon pariwisata yang bisa dibilang cukup menarik bagi para wisatawan. Salah
satu dari banyak tempat wisata tersebut yang paling terkenal adalah patung
Merlion, yaitu patung berkepala singa dan berbadan ikan yang sudah menjadi
maskot Singapura. Patung Merlion ini terletak di depan Singapore River.
Jika anda sudah beberapa kali mengunjungi patung
Merlion, anda bisa mencoba alternatif lain. Pernah mengunjungi Dufannya
Singapura? Itu lho, Universal Studios. Taman hiburan seperti Dufan yang
menyediakan berbagai wahana menarik dan ekstrim. Universal Studios juga
termasuk salah satu tempat wisata yang menarik dan terkenal di Singapura. Ya
terkenal, apalagi bagi wisatawan yang berasal dari Indonesia yang ingin
menikmati sensasi Dufan namun yang berbeda. Jika Anda ingin menikmati beraneka
wahana disini saat musim libur atau tanggal merah, Anda memang perlu
mengeluarkan biaya yang cukup mahal hinggal 1 juta bagi orang dewasa.
Namun jangan khawatir, Anda boleh
merogoh kocek yang cukup dalam untuk menikmati wahana seru dan menantang di
Universal Studios, tapi tidak untuk biaya jalan dari Indonesia ke Singapore.
Maskapai kami menyediakan berbagai paket liburan yang cukup terjangkau dengan
fasilitas mewah yang akan Anda dapatkan untuk melengkapi liburan menyenangkan
Anda. Tidak perlu bersusah payah pula untuk mendapatkan tiket yang Anda
inginkan. Ada beberapa cara untuk memudahkan Anda mendapatkan tiket. Anda dapat
memesan secara online, lewat agen resmi atau secara langsung ke kantor
pemasaran milik maskapai. Cukup mudah bukan?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar